kip lhok
Beranda / Berita / Aceh / Pemerintah Aceh Berikan Dana Hibah Penanganan Covid-19, Ini Daftar Lembaganya

Pemerintah Aceh Berikan Dana Hibah Penanganan Covid-19, Ini Daftar Lembaganya

Rabu, 13 Januari 2021 22:40 WIB

Font: Ukuran: - +

Reporter : Alfi Nora

[Dok. Dialeksis.com]


DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh, Nova Iriansyah mengeluarkan surat keputusan terkait penetapan penerima dan besaran dana hibah kepada badan, lembaga atau organisasi swasta dalam penanganan Covid-19 di Provinsi Aceh tahun 2020.  

Berikut nama-nama penerima dan besaran dana hibah:




Dok. Dialeksis.com

Dari dokumen yang diperoleh Dialeksis.com perihal dana hibah bagi organisasi dapat dicermati tidak ada organisasi para medis dan pekerja kesehatan yang diberikan pemerintah Aceh. Padahal mereka Garda terdepan yang terlibat langsung penanganan virus covid - 19.

Berdasarkan daftar diatas besaran dana hibah yang diberikan mulai dari Rp 20 juta dan terbesar Rp 100 juta. Adapun total keseluruhan jumlah besaran dana hibah yang diberikan kepada seluruh Lembaga dan Oraganisasi Swasta di Aceh itu Rp9.597.000.000. 

Keyword:


Editor :
Fira

riset-JSI
Komentar Anda