kip lhok
Beranda / Berita / Aceh / Jaringan Listrik Di Aceh 100% Sudah Masuk Ke Pedesaan

Jaringan Listrik Di Aceh 100% Sudah Masuk Ke Pedesaan

Minggu, 06 Juni 2021 15:00 WIB

Font: Ukuran: - +

Reporter : fatur

 T Bahrul Khalid, Kepala Humas PLN Aceh[Dok. tribunnews.com]


DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Investasi Rp.1 Milliar untuk membangun jaringan listrik daerah terpencil di Kalimantan Selatan menjadi kabar gembira bagi masyarakat disana, dan untuk di Aceh pemasangan jaringan listrik sudah semua berjaringan listrik. T Bahrul Khalid selaku Kepala Humas PLN Aceh Mengatakan Kepada Dialeksis.com, Minggu(06/06/2021).

“Pemasangan listrik di aceh sudah 100% masuk ke pedesaan, “ ujarnya.

Dirinya menjelaskan, Pengembangan kelistrikan khusus desa terpencil itu sudah dilakukan dan semua tergantung pada pemerintah aceh, jika ada desa baru yang masuk dalam kategori, maka pihak PLN siap membantu pemasangan jaringan listrik.

“Saya harus tanyakan dulu ke bidang lainnya mengenai hal ini, baik itu saya teruskan ke bidang UP2K, dan di aceh semuanya ada 6.497 desa dab semua sudah ada jaringan listrik, data tersebut sesuai dengan Permendagri No. 137 Tahun 2017, “ tutupnya kepada Dialeksis.

Keyword:


Editor :
Alfatur

riset-JSI
Komentar Anda