Beranda / Berita / Aceh / Gelar Diskusi P4GN, DPP IKAN Harap Penyalahgunaan Narkoba Hilang di Aceh

Gelar Diskusi P4GN, DPP IKAN Harap Penyalahgunaan Narkoba Hilang di Aceh

Sabtu, 10 September 2022 12:30 WIB

Font: Ukuran: - +

Reporter : fatur

[Foto: Dialeksis/ftr]

Oleh karena itu, Dia mengajak seluruh elemen untuk saling berjabat tangan dalam memberantas dan pencegahan penyalahgunaan narkoba. 

Ia juga berharap Forum Komunikasi P4GN dapat menginspirasi banyak pihak dan tentu dapat mengundang banyak masyarakat untuk ikut terlibat didalamnya. “Dengan adanya forum ini, maka diharapkan juga dapat meminimalisir penyalahgunaan narkoba itu sendiri,” harapnya.

Sementara itu, Wakil Ketua Komisi II DPRK Banda Aceh, Tuanku Muhammad mengatakan, penyalahgunaan narkoba di Aceh itu masih tinggi. “Ini dibuktikan masih adanya peredaran narkoba dilingkungan kita,” ujarnya. 

Menurutnya, peran keluarga sangatlah penting dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba. “Pencegahan penyalahgunaan narkoba harus dimulai dari keluarga sendiri, maka itu penting sekali peran keluarga dalam hal ini meminimalisir penyalahgunaan narkoba itu sendiri,” pungkasnya. [ftr]

Halaman: 1 2
Keyword:


Editor :
Alfatur

riset-JSI
Komentar Anda