Bripka Ibnu Aktif Edukasi Anak-anak di Desa Binaan
Font: Ukuran: - +
[Foto: Humas Polda Aceh]
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat atau Bhabinkamtibmas adalah personel Polri yang melaksanakan tugas sambang desa untuk mendengarkan keluhan masyarakat tentang permasalahan Kamtibmas, menjelaskan, hingga menyelesaikannya.
Bhabin juga bertugas membangun silaturahmi, membimbing, dan memberikan penyuluhan di bidang hukum serta Kamtibmas untuk meningkatkan pengetahuan dan wawasan masyarakat.
Hal tersebut sebagaimana yang selama ini dilakukan Bripka Ibnu, Bhabinkamtibmas Gampong Pande, Polsek Kuta Raja, Polresta Banda Aceh.
Dalam bertugas, Bripka Ibnu sering terlibat dalam kegiatan-kegiatan di desa, mulai dari kegiatan sosial hingga kegiatan keagamaan. Ia juga kerap membantu menyelesaikan bila ada permasalahan-permasahan sosial masyarakat di desa binaannya.
Selanjutnya » "Ini adalah wujud Polri presisi, di mana...