Beranda / Berita / Aceh / 20 Politeknik Terbaik Versi Webometrics Edisi Juli 2022, PNL Peringkat 2 di Indonesia

20 Politeknik Terbaik Versi Webometrics Edisi Juli 2022, PNL Peringkat 2 di Indonesia

Sabtu, 27 Agustus 2022 13:00 WIB

Font: Ukuran: - +


Politeknik Negeri Lhokseumawe. [Foto: Istimewa]

DIALEKSIS.COM | Jakarta - Webometrics atau situs pemeringkatan universitas didunia kembali merilis daftar sejumlah kampus terbaik di Indonesia edisi bulan Juli 2022. 

Tak hanya Perguruan Tinggi Negeri (PTN), Perguruan Tinggi Swasta (PTS) dan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam negeri Negeri (PTKIN)m bahkan ada juga Polteknik terbaik di Indonesia.

Dalam situs Webometrics disebutkan bahwa sistem pemeringkatan kampus mengacu pada 3 indikator penilaian, diantaranya Visivility 50 persen, Transparency atau openness sebesar 10 persen dan Excellence 40 persen.

Berdasarkan litbang Dialeksis.com, pada Sabtu (27/8) berikut 20 politeknik terbaik Indonesia edisi bulan Juli 2022:

1. Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS)

PENS sendiri berada diperingkat 41 nasional dan dunia berada diperingkat 3504.

2. Politeknik Negeri Lhokseumawe (PNL)

PNL sendiri berada diperingkat 70 nasional dan dunia berada diperingkat 4982. 

3. Politeknik Pertanian Negeri Kupang

Politeknik Pertanian Negeri Kupang sendiri berada diperingkat 108 nasional dan dunia berada diperingkat 6017.

4. Politeknik TEDC Cimahi

Politeknik TEDC Cimahi sendiri berada diperingkat 109 nasional dan dunia berada diperingkat 6040. 

5. Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya

Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya sendiri berada diperingkat 123 nasional dan dunia berada diperingkat 6301.

6. Politeknik Negeri Tanah Laut

Politeknik Negeri Tanah Laut sendiri berada diperingkat nasional 129 dan dunia berada 6414.

7. Politeknik Negeri Jember

Politeknik Negeri Jember sendiri berada diperingkat nasional 146 dan dunia berada diperingkat 6709.

8. Politeknik Negeri Malang

Politeknik Negeri Jember sendiri berada diperingkat nasional 147 dan dunia berada diperingkat 6723.

9. Politeknik Negeri Batam

Politeknik Negeri Batam sendiri berada diperingkat nasional 169 dan dunia berada diperingkat 7096.

10. Politeknik Manufaktur Negeri Bandung

Politeknik Manufaktur Negeri Bandung berada diperingkat nasional 175 dan dunia berada diperingkat 7153.

11. Politeknik Pariwisata Batam

Politeknik Pariwisata Batam berada diperingkat nasional 201 dan dunia berada diperingkat 7732.

12. Politeknik Negeri Banyuwangi

Politeknik Negeri Banyuwangi berada diperingkat nasional 209 dan dunia berada diperingkat 7852.

13. Politeknik Negeri Bali

Politeknik Negeri Bali berada diperingkat nasional 211 dan dunia berada diperingkat 7860.

14. Politeknik Negeri Jakarta

Politeknik Negeri Jakarta berada diperingkat nasional 224 dan dunia berada diperingkat 8093.

15. Politeknik Negeri Cilacap

Politeknik Negeri Cilacap berada diperingkat nasional 244 dan dunia berada diperingkat 8422.

16. Politeknik Negeri Padang

Politeknik Negeri Padang berada diperingkat nasional 248 dan dunia berada diperingkat 8437.

17. Politeknik Negeri Pontianak

Politeknik Negeri Pontianak berada diperingkat nasional 251 dan dunia berada diperingkat 8571.

18. Politeknik LP3I Medan

Politeknik LP3I Medan berada diperingkat nasional 254 dan dunia berada diperingkat 8614,

19. Politeknik Negeri Ujung Pandang

Politeknik Negeri Ujung Pandang berada diperingkat nasional 265 dan dunia berada diperingkat 8901.

20. Politeknik Bosowa Makassar

Politeknik Bosowa Makassar berada diperingkat nasional 277 dan dunia berada diperingkat 9009.

(Detik)

Keyword:


Editor :
Alfatur

riset-JSI
Komentar Anda