Sabtu, 22 Maret 2025

  • Belum Dua Bulan, Peserta Cek Kesehatan Gratis Capai 1.028.070 Orang
    Nasional | 1 hari lalu
    Belum Dua Bulan, Peserta Cek Kesehatan Gratis Capai 1.028.070 Orang

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Dalam kurun waktu 10 Februari hingga 19 Maret 2025, jumlah peserta yang mengikuti program Cek Kesehatan Gratis (CKG) telah mencapai 1.028.070 orang. Angka ini berdasarkan data yang dihimpun oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes) per 20 Maret 2025.

  • Komit Perbaiki Sistem Distribusi BBM Bersubsidi, Menteri ESDM: Butuh Nyali
    Nasional | 2 hari lalu
    Komit Perbaiki Sistem Distribusi BBM Bersubsidi, Menteri ESDM: Butuh Nyali

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menunjukkan komitmennya dalam memperbaiki sistem distribusi Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi, khususnya Pertamax. Ia menegaskan pentingnya penertiban terhadap pihak-pihak yang berusaha menghambat transparansi dalam distribusi energi. Menurutnya, keberanian menjadi kunci untuk menghadapi oknum-oknum tersebut.

  • Dorong Indeks Literasi Generasi Z, Kemenag Program Ngabuburead
    Nasional | 2 hari lalu
    Dorong Indeks Literasi Generasi Z, Kemenag Program Ngabuburead

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam (Bimas Islam) Kementerian Agama menggelar program Ngabuburead: Literate to Elevate untuk mendorong indeks literasi di kalangan Gen Z. Direktur Urusan Agama Islam dan Bina Syariah, Arsad Hidayat, menjelaskan, Ngabuburead dirancang sebagai wadah interaktif yang menggabungkan literasi dengan diskusi keislaman.

  • Safrizal ZA: Abu Razak, Sosok yang Tenang dan Penuh Ketegasan
    Nasional | 2 hari lalu
    Safrizal ZA: Abu Razak, Sosok yang Tenang dan Penuh Ketegasan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Innalillahi wa inna ilaihi raji’un. Kabar duka datang dari Tanah Suci Mekkah. Ketua KONI Aceh sekaligus Sekretaris Jenderal Partai Aceh, Kamaruddin Abu Bakar (Abu Razak), meninggal dunia pada Rabu (19/3/2025) pagi waktu Arab Saudi (WAS), atau bertepatan 19 Ramadhan 1446 H. Kepergiannya menyisakan duka mendalam bagi rekan sejawat, termasuk Dirjen Bina Administrasi Kewilayahan Kemendagri Safrizal ZA.

  • Penerimaan Bea Cukai Hingga Februari 2025 Tenbus Rp52,6 Triliun
    Nasional | 3 hari lalu
    Penerimaan Bea Cukai Hingga Februari 2025 Tenbus Rp52,6 Triliun

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Hingga akhir Februari 2025, penerimaan kepabeanan dan cukai dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 tercatat telah mencapai Rp52,6 triliun atau sebesar 17,5% dari target yang telah ditetapkan.

  • KPK Berhasil Lelang Barang Rampasan Rp42,35 Miliar
    Nasional | 3 hari lalu
    KPK Berhasil Lelang Barang Rampasan Rp42,35 Miliar

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berhasil melelang 59 kelompok barang atau ‘lot’ objek barang rampasan hasil eksekusi atas putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap (inkracht) dalam penanganan tindak pidana korupsi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU)

  • Dirjen Bina Adwil Apresiasi Aksi Humanis Satpol PP
    Nasional | 3 hari lalu
    Dirjen Bina Adwil Apresiasi Aksi Humanis Satpol PP

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kemendagri, Safrizal ZA, mengapresiasi aksi humanis Satuan Polisi Pamong Praja dan Perlindungan Masyarakat (Satpol PP dan Linmas) dalam mengatur pedagang selama bulan Ramadan.

  • Kemenag Akan Selesaikan Tunggakan Jasa Profesi Penghulu 2024 Sebesar Rp18,33 Miliar
    Nasional | 3 hari lalu
    Kemenag Akan Selesaikan Tunggakan Jasa Profesi Penghulu 2024 Sebesar Rp18,33 Miliar

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) akan menyelesaikan tunggakan Jasa Profesi (Jaspro) Penghulu tahun 2024 sebesar Rp18,33 miliar pada awal 2025. Dari jumlah tersebut, Rp14,3 miliar dengan nilai tunggakan di bawah Rp200 juta ditargetkan lunas pada triwulan I, sementara sisanya yang melebihi Rp200 juta akan diselesaikan pada semester I tahun 2025.

  • Lima Keuchik Aceh Gugat Pasal 115 UU Pemerintahan Aceh ke MK
    Nasional | 4 hari lalu
    Lima Keuchik Aceh Gugat Pasal 115 UU Pemerintahan Aceh ke MK

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Lima Kepala Desa (Keuchik) asal Aceh Venny Kurnia (Aceh Barat Daya), Syukran (Gayo Lues), Sunandar (Aceh Besar), Badaruddin (Langsa), dan Kadimin (Aceh Selatan) mengajukan permohonan pengujian materiil (judicial review) ke Mahkamah Konstitusi (MK). Mereka mempersoalkan Pasal 115 Ayat (3) Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2006 tentang Pemerintahan Aceh yang dinilai bertentangan dengan konstitusi.

  • Rektor UIN Ar-Raniry: Perkuat Riset Solutif Dukung Visi Nasional
    Nasional | 5 hari lalu
    Rektor UIN Ar-Raniry: Perkuat Riset Solutif Dukung Visi Nasional

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Prabowo Subianto mengundang 184 rektor perguruan tinggi negeri (PTN), swasta (PTS), dan keagamaan se-Indonesia dalam acara silaturahmi dan diskusi panel di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (13/3/2025).

  • Jelang Hari Raya, KPK Imbau ASN dan Penyelenggara Negara Tolak Gratifikasi
    Nasional | 5 hari lalu
    Jelang Hari Raya, KPK Imbau ASN dan Penyelenggara Negara Tolak Gratifikasi

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengimbau seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Penyelenggara Negara (PN) untuk tegas menolak dan melaporkan segala bentuk penerimaan gratifikasi, pada kesempatan pertama. Imbauan tersebut tertuang dalam Surat Edaran Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Nomor 7 Tahun 2025 tentang Pencegahan dan Pengendalian Gratifikasi Terkait Hari Raya.

  • Polisi Banyumas Amankan Warga Aceh Bawa Puluhan Ribu Pil Koplo
    Nasional | 7 hari lalu
    Polisi Banyumas Amankan Warga Aceh Bawa Puluhan Ribu Pil Koplo

    DIALEKSIS.COM | Banyumas - Satuan Reserse Narkoba Polresta Banyumas menangkap seorang pria berinisial MA (29) asal Kecamatan Kuta Blang, Kabupaten Bireuen, Aceh, karena diduga menyimpan puluhan ribu pil koplo di Desa Panembangan, Cilongok. Selain pil berjenis Tramadol, Hexymer, dan Trihexyphenidyl, polisi juga menyita sabu-sabu seberat 0,27 gram dari tersangka.

« 1 2 3 4 5 6 7 8 »

dishes