Detail Pencarian
-
Parlemenkita | 2 bulan laluDukung Program B50, Percepatan Peremajaan Sawit Harus Dilakukan
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi VII DPR RI mengapresiasi target pemerintah terpilih ke depan untuk mengembangkan biodiesel B50. Diketahui, B50 merupakan campuran solar dengan minyak sawit B50. Untuk menyongsong hal tersebut, maka perlu adanya peningkatan produktivitas kelapa sawit. Salah satu mekanisme yang didorong adalah replanting (peremajaan) sawit.
-
Ekonomi | 2 bulan laluTingkatkan Perekonomian, BPDPKS Dukung Hilirisasi Industri Sawit
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Industri sawit Indonesia tercatat dapat menghasilkan lebih dari 179 produk hilir. Selain produk utama minyak kelapa sawit dan inti sawit yang dimanfaatkan untuk berbagai penggunaan, hilirisasi sawit juga telah menghasilkan produk turunan seperti kosmetik, pakaian, pasta gigi, lemak cokelat, fatty acid, surfactant, hingga biodesel yang meningkatkan nilai tambah perekonomian dan daya saing global.
-
Ekonomi | 2 bulan laluPacu Diversifikasi Produk Kelapa Sawit, Manfaatnya Sampai ke Industri Kerajinan dan Batik
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Perindustrian terus mendorong peningkatan nilai tambah kelapa sawit agar menjadi produk turunan yang memiliki nilai jual tinggi. Upaya hilirisasi ini mempertahankan posisi Indonesia sebagai negara produsen minyak sawit terbesar di dunia, dengan jumlah 45,5 juta metrik ton per tahun.
-
Aceh | 3 bulan laluCegah Kerusakan Dini Suaka Margasatwa Rawa Singkil Sebelum Terlambat
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh – Suaka Margasatwa Rawa Singkil (SMRS), yang mencakup lebih dari 82 ribu hektar lahan di Aceh, menjadi sorotan penting dalam upaya pelestarian lingkungan Indonesia.
-
Aceh | 3 bulan laluTruk CPO Terbalik di Pegunungan Geureutee, Aktivis Desak Pembangunan Jalur Alternatif
DIALEKSIS.COM | Aceh - Sebuah truk pengangkut minyak sawit mentah (CPO) terbalik di kawasan Pegunungan Geureutee, Aceh Jaya, pada Rabu pagi (14/8/2024). Insiden ini mengakibatkan tumpahnya minyak ke badan jalan, membuat permukaan aspal menjadi licin dan sulit dibersihkan, sehingga meningkatkan risiko kecelakaan lalu lintas.
-
Aceh | 3 bulan laluKecelakaan Berulang di Gunung Geurutee, Pemerintah Aceh dan Dewan Diminta Jangan Diam
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Sekretaris Persatuan Barat Selatan Aceh (PBSA), Fadhli Ali, mengatakan kecelakaan di Jalan Lintas Nasional Banda Aceh-Meulaboh, tepatnya di kawasan Gunung Geurutee terus berulang. Peristiwa ini menimbulkan kekhawatiran di tengah masyarakat.
-
Aceh | 3 bulan laluTumpahan Minyak CPO di Gunung Geureute, Lalu Lintas Macet Parah
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kawasan Gunung Geureutee di Kabupaten Aceh Jaya kembali menjadi sorotan setelah terjadinya kecelakaan tunggal yang melibatkan sebuah truk pengangkut minyak kelapa sawit (CPO) pada Rabu pagi.
-
Aceh | 3 bulan laluPembukaan Lahan di Gambut Tripa Berlanjut, Ratusan Hektar Hutan Hilang
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kawasan lindung gambut Tripa di Nagan Raya, Aceh kembali menjadi sorotan setelah hasil investigasi terbaru dari Koalisi Selamatkan Lahan dan Hutan Aceh (KSLHA) mengungkapkan adanya aktivitas pembukaan lahan secara ilegal di kawasan tersebut.
-
Aceh | 3 bulan laluPetani Sawit Aceh: Menggapai Sejahtera di Tengah Tantangan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Petani kelapa sawit di Aceh tengah menghadapi berbagai tantangan. Fluktuasi harga komoditas dan keterbatasan akses sarana dan prasarana menjadi isu utama yang mengancam kesejahteraan mereka. Fadhli Ali, Sekretaris Asosiasi Petani Sawit Indonesia (APKASINDO) Aceh, membeberkan kondisi terkini dan upaya peningkatan kesejahteraan para petani.
-
Aceh | 3 bulan laluAncaman Kekeringan Parah di Aceh, Ahli Lingkungan: Perlu Antisipasi Segera
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Badan Penanggulangan Bencana Aceh (BPBA), melalui Fadmi Ridwan menyatakan dua wilayah di Aceh yakni Kabupaten Aceh Besar dan Aceh Tamiang berpotensi mengalami kekeringan parah. Terutama berpotensi krisis air untuk minum.
-
Aceh | 4 bulan laluFakultas Pertanian UTU Bangun Kerjasama dengan Perusahaan Kelapa Sawit
DIALEKSIS.COM | Meulaboh - Fakultas Pertanian Universitas Teuku Umar (UTU) telah melaksanakan kunjungan strategis ke tiga perusahaan kelapa sawit besar di Aceh dengan tujuan memperkuat kerjasama dan mengembangkan program pendidikan yang relevan dengan kebutuhan industri.
-
Ekonomi | 4 bulan laluMendagri Apresiasi Perjuangan Mentan Amran Tambah Alokasi Pupuk Hingga 100 Persen
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mengapresiasi perjuangan Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman yang berhasil menambah alokasi pupuk subsidi hingga 100 persen. Bagi Tito, tambahan tersebut sejalan dengan upaya pemerintah dalam mengendalikan inflasi terutama dari sisi pemenuhan produksi beras dalam negeri.
-
Ekonomi | 4 bulan laluFasilitasi Pembangunan Pabrik Minyak Makan Merah, KemenKopUKM Optimis Bermanfaat
DIALEKSIS.COM | Pekanbaru - Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki meyakini pembangunan pabrik minyak makan merah tidak bakal merugi karena sudah terintegrasi dari perkebunan, produksi (pabrik), hingga beredar di pasaran dengan mendapatkan izin edar.
-
Ekonomi | 4 bulan laluKemenperin Apresiasi Industri Olahan Susu Kucurkan Investasi Rp3,8 Triliun
DIALEKSIS.COM | Bekasi - Kementerian Perindustrian memberikan apresiasi kepada PT Frisian Flag Indonesia yang telah berinvestasi sebesar Rp3,8 triliun untuk membangun pabrik ketiga di Cikarang, Jawa Barat.
-
Aceh | 4 bulan laluTerima Kunjungan PT PI dan PT PIM, Kadin Aceh Dorong Kemitraan dan Kerjasama
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Umum Kadin Aceh, Ir. H. Muhammad Iqbal, Kamis (27/6/2024), menerima kunjungan rombongan PT Pupuk Indonesia (PT PI) didampingi oleh PT Pupuk Iskandar Muda (PT PIM), Bertempat di Ruang Ketua Umum Kantor Kadin, Gedung Balee Saudagar Aceh di jalan Taman Makam Pahlawan, Kampung Ateuk Pahlawan Banda Aceh.
-
Nasional | 4 bulan laluKonsisten Kembangkan Industri Kelapa Sawit, Kemenperin Susun Roadmap Sawit Indonesia Emas 2045
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) konsisten dalam upaya mengembangkan industri kelapa sawit nasional. Industri ini tercatat menjadi tumpuan pencaharian bagi sekitar 4,2 juta orang, menghidupi sekitar 20,8 juta jiwa masyarakat Indonesia, hingga menyumbang devisa negara sekitar Rp450 Triliun per tahun, khususnya dari ekspor produk hilir bernilai tambah tinggi.
-
Ekonomi | 5 bulan laluApkasindo Nagan Raya Sebut Harga TBS Petani Masih Terjadi Ketimpangan
DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua DPD Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) Kabupaten Nagan Raya, Yuslan Thamrin, menilai harga Tandan Buah Segar (TBS) di tingkat petani masih terjadi ketimpangan dan harus ada perhatian dari Pemkab dan Dinas Perkebunan Nagan Raya.
-
Polkum | 5 bulan laluTgk Amran Minta Restu Partai Gerindra Maju Cabup Aceh Selatan
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Mantan Bupati Aceh Selatan periode 2018-2023, Tgk Amran resmi mengusung Partai Gerindra untuk menjadi Bakal Balon Bupati (Bacabup) Kabupaten Aceh Selatan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Aceh Selatan 2024.
-
Berita | 6 bulan laluWilmar Terapkan Kebijakan NDPE di Aceh Selatan Demi Lindungi Rawa Singkil
DIALEKSIS.COM | Aceh - Wilmar telah menerapkan Kebijakan Tanpa Deforestasi, Gambut, dan Eksploitasi (No Deforestation, Peat and Exploitation/NDPE) kepada seluruh pemasok tandan buah segar (TBS) kelapa sawit di Aceh Bagian Selatan. Langkah ini dilakukan untuk mendukung perlindungan Kawasan Konservasi Rawa Singkil yang berada di wilayah tersebut.
-
Aceh | 6 bulan laluMahasiswa Tolak Perpanjangan Izin HGU PT Socfindo di Aceh Singkil
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Aliansi Mahasiswa Anti Korupsi (Alamp Aksi) Aceh kembali gelar aksi di Kantor Gubernur Aceh, Senin (20/5/2024). Aksi yang dipimpin oleh Ketua DPW Alamp Aksi Aceh, Mahmud Padang tidak lagi berorasi melainkan menutup mulut dengan lakban. Menurut mereka, tak perlu lagi berbicara panjang lebar, jikalau permintaan warga Aceh Singkil tidak ditindaklanjutkan, pihaknya menduga ada permainan di balik perpanjangan izin PT Socfindo Lae Butar, Aceh Singkil.